Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label suku banyak

PERTIDAKSAMAAN POLINOMIAL

PERTIDAKSAMAAN POLINOMIAL Selesaikan pertidaksamaan polinomial berikut : Pertidaksamaan Polinomial contoh 1 Pertidaksamaan polinomial contoh 2

PEMBAHASAN SOAL UTBK SUKU BANYAK 2015-2018

SBMPTN MATEMATIKA SAINTEK 2018 SBMPTN 2018 Sisa pembagian p(x)=x 3 +Ax 2 +Bx+C oleh x+3 adalah 2. Jika p(x)  habis dibagi oleh x+1 dan x-1, maka A + 2B – 3C =…. A. 10 B. 11 C. 12 D. 12 E. 14 JAWAB : B Video Pembahasan https://youtu.be/J6gSB29nuEo Sisa Pembagian Suku banyak SBMPTN 2018 SBMPTN 2017 MATEMATIKA SAINTEK Sisa pembagian polinom p(x) oleh (x 2 – 4 ) adalah (ax + b). Jika sisa pembagian p(x) oleh (x – 2) adalah 3 dan sisa pembagian p(x) oleh (x+2) adalah – 5, maka nilai 4a + b adalah …. A. – 4 B. – 2 C. 2 D. 4 E. 7 JAWAB : E PEMBAHASAN : SUKU BANYAK Pembahasan SBMPTN SAINTEK 2017 SBMPTN 2017 MATEMATIKA SAINTEK Ada dua buah nilai konstanta C yang membuat kurva y=(x 3 +6x+C)/(x 2 +x-2) tepat memiliki satu asimtot tegak. Hasil penjumlahan kedua nilai C tersebut adalah …. A. 10 B. 11 C. 12 D. 13 E. 14 JAWAB : D Video Pembahasan Matematika Saintek SBMPTN 2017- Suku banyak SBMPTN MATEMATIKA SAINTE

Soal dan Pembahasan Suku Banyak-Tipe 1

Soal dan Pembahasan Suku banyak/Polinomial lengkap dengan tutorial video pembahasan. Soal berjumlah 20 butir pilihan ganda dengan indikator : mencari nilai suku banyak,kesamaan suku banyak, mencari hasil bagi dan sisa, teorema sisa, mencari akar-akar suku banyak, soal cerita suku banyak yang berhubungan dengan akar- akarnya. Soal-soal pembahasan suku banyak bisa kamu langsung lihat video dibawah ini : soal dan pembahasan suku banyak/polinomial atau kalau kamu mau latihan dulu untuk menguji pengetahuan kamu boleh simak soal dibawah ini dan kunci jawaban ada di akhir soal. *Note : semua soal dibuat secara mandiri oleh gulam halim, jika ada kesalahan jawaban atau soal silahkan tulis di komentar SOAL 1 Diketahui suku banyak f(x)=x 3 -2x 2 +4x-5. Nilai f(2)=⋯. A. 3 B. – 1 C. – 3 D. 13 E. 5 SOAL 2 Diberikan kesamaan suku banyak : (2x 2 +4x+6)/(x 3 +2x 2 -x-2)≡A/(x 2 -1)+B/(x+2) Nilai A + B = …. A. 2 B. 4 C. 6 D. -2 E